Subagio S.Waluyo 

Jagat politik di Indonesia sejak reformasi diwarnai kehadiran partai Islam yang memiliki keunikan ketika berkiprah di panggung politik. Siapa partai Islam itu? Siapa lagi kalau bukan Partai Keadilan Sejahtera (sebelumnya bernama Partai Keadilan). Ketika masih bernama Partai Keadilan (PK) perolehan suaranya jauh dari Electoral Threshold (ET). Bahkan, banyak lembaga survai dan para pakar politik yang memperkirakan PKS tidak akan lolos dari ET. Tapi, apa yang terjadi? Ternyata, kegigihan para kader PKS (di samping juga adanya pertolongan Allah SWT) bisa menjawab suara-suara miring itu dengan perolehan suara yang luar biasa. Bayangkan saja yang semula di masa PK hanya memperoleh 7 kursi di pusat, begitu ganti nama menjadi PKS memperoleh 45 kursi. Di Kota Bekasi pun terjadi hal yang sama. Yang semula hanya 2 kursi, ternyata bisa melejit menjadi 11 kursi. Bukankah ini sebuah fenomena menarik?   
  1. Kaderisasi, Komunikasi, dan Partisipasi Politik Kader PKS di Kota Bekasi
  2. Abstract
  3. Abstrak
  4. Bab I: Pendahuluan
  5. Bab II: Tinjauan Pustaka
  6. Bab III: Obyek dan Metodologi Penelitian
  7. Bab IV: Hasil Penelitian dan Pembahasan
  8. Bab V: Kesimpulan dan Saran
  9. Daftar Gambar
  10. Daftar Isi
  11. Daftar lampiran
  12. Daftar Pustaka
  13. Daftar Tabel
  14. Judul Penelitian
  15. Lampiran 1
  16. Lampiran 2
  17. Lampiran 3

By subagio

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *